Kamis, 27 September 2012

Hubungan antara manusia, masyarakat, dan kebudayaan.


Hubungan Antara Manusia , Masyarakat dan kebudayaan  hungan ketiganya sangat berhubungan dan tak bisa di pisahkan Masyarakat terbentuk dari Manusia dan Manusia yang di dalam masyarakat tersebutlah yang menciptkan kebudayaan baik itu kebudayaan yang kongkret maupun abstrak. Jadi kebudayaan inilah yang nantinya akan terus dikenang oleh generasi penerus.
Namun, kebudayaan ini dapat hilang apabila ada generasi penerus tidak ingin mengenal kebudayaan, atau mungkin karena tidak ada yang ingin mewarisi kebudayaan tersebut kepada generasi penerus. Ya, banyak kemungkinan yang bisa saja terjadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar